IMZ berkolaborasi dengan berbagai stakeholder dengan gembira mengumumkan akan segera menyelenggarakan SEAIPC 2023.
SEAIPC (Southeast Asia International Philanthropy Conference) atau Konferensi Filantropi Internasional Asia Tenggara 2023 merupakan konferensi tahunan yang menghadirkan akademisi, peneliti, pakar industri, pemerintah, dan masyarakat yang peduli untuk berdiskusi mengenai isu-isu terkait mikrofinansial dan filantropi Islam. Pada perkembangannya, SEAIPC telah mengubah fokusnya dengan menekankan pentingnya filantropi dalam skema ekonomi utama.
SEAIPC sebelumnya telah diadakan di Jakarta, Bandung, Melaka, Jogjakarta, dan di Bangkok, Thailand. Tahun ini, SEAIPC, bekerja sama dengan Pemerintah Sarawak, akan diadakan di Kuching, Sarawak, Malaysia.
Our Itinerary:
• Jewel Changi Singapore
• SEAIPC 8th 2023
• Visit Tabung Baitulmal Sarawak*
• Sarawak Cultural Village
Sasaran Peserta:
1. Pemerintah
2. Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan Perusahaan Swasta
3. Peneliti
4. Organisasi Non-Pemerintah (NGO)
5. Dosen
6. Mahasiswa
7. Masyarakat Umum
Tanggal Penting:
• Pengiriman Abstrak: 22 Agustus 2023
• Pengiriman Full Paper: 22 September 2023
• Batas Waktu pembayaran Early Bird: 22 Agustus 2023
• DP Pembayaran: 27 Juli – 30 September 2023
• Batas Waktu Pengiriman Naskah Final dan Pelunasan Biaya: 30 September 2023
• Tanggal Konferensi: 7-9 November 2023
Investasi
Biaya pendaftaran untuk acara ini adalah sebagai berikut:
Pemerintah, Industri, Dosen: Rp 8,1 Jt
Grup/Early Bird: Rp 7,9 Jt
Mahasiswa: Rp 7,2 Jt
Biaya sudah termasuk:
Tiket PP Pesawat, Biaya Konferensi, Hotel 2 Malam, Tour visit lembaga zakat di Malaysia*, 2x Breakfast dan 1x Dinner, Cultural Sarawak Village dan Jelajah Jewel Changi Singapura.
Yuk, segera daftar, klick tombol daftar dibawah ini:
DAFTAR
Informasi dan konfirmasi silakan hubungi:
Admin IMZ (085215646958)
Riki IMZ (082310165343)
Silakan klik tombol download dibawah ini untuk mendapatkan template paper SAIPC 2023
DOWNLOAD TEMPLATE SEAIPC 2023